Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

CARA MENGGUNAKAN TANG AMPERE UNTUK MENGUKUR MOTOR 3 PHASE

Sebelum kita membahas cara pengukuran dengan tang ampere pada motor 3 phase alangkah baiknya kita mengenal dulu apa itu tang ampere.
Tang ampere atau ampere meter adalah suatu alat ukur kelistrikan yang berfungsi untuk mengukur arus pada suatu instalasi atau alat kelistrikan.

Pengukuran arus sangat penting di lakukan secara berkala terutama pada motor motor 3 PHASE di dunia industri, hal ini di maksudkan  untuk memonitor perubahan arus pada unit unit motor 3 PHASE, sehingga kita bisa mengetahui lebih dini kerusakan pada sebuah unit motor. 
Berikut adalah gambar cara pengukuran arus pada unit motor 3 phase.

Pada gambar di atas dapat di jelaskan pada saat pengukuran posisikan saklar pada ampere meter kemudian capitkan  ampere  pada salah satu kabel motor, lihat nilai ampere yang di hasilkan! lakukan pada ketiga kabel lainnya, apabila arus ke tiga kabel yang di hasilkan sesuai standar maka motor masih dalam keadaan normal,  dan apabila salah satu kabel ada  yang berbeda nilai arusnya maka dipastikan ada kerusakan pada unit motor, biasanya resistansi pada gulungan motor sudah berbeda. Dan masih banyak kerusakan lain yang bisa di prediksi dengan mengetahui nilai ampere pada unit motor.
Demikian artikel ini saya buat semoga bermanfaat.

Posting Komentar untuk "CARA MENGGUNAKAN TANG AMPERE UNTUK MENGUKUR MOTOR 3 PHASE"